Close burger icon

HELLO THERE, SUPER USER !

Please Insert the correct Name
Please Select the gender
Please Insert the correct Phone Number
Please Insert the correct User ID
show password icon
  • circle icon icon check Contain at least one Uppercase
  • circle icon icon check Contain at least two Numbers
  • circle icon icon check Contain 8 Alphanumeric
Please Insert the correct Email Address
show password icon
Please Insert the correct Email Address

By pressing Register you accept our privacy policy and confirm that you are over 18 years old.

WELCOME SUPER USER

We Have send you an Email to activate your account Please Check your email inbox and spam folder, copy the activation code, then Insert the code here:

Your account has been successfully activated. Please check your profile or go back home

Reset Password

Please choose one of our links :

wisata di Laos

Author : Admin Adventure

Article Date : 12/07/2022

Article Category : Places & Gears

Beberapa negara di Asia Tenggara memang cocok menjadi tujuan wisata. Apakah lo juga mau jalan-jalan di salah satu negara di Asia Tenggara? Laos adalah pilihan yang bisa lo pertimbangkan. Pasalnya ada cukup banyak destinasi wisata di Laos yang bisa lo kunjungi, diantaranya:

Buddha Park

Image source: instagram.com/joukkeli

Pertama lo bisa mengunjungi Buddha Park yang lokasinya berada agak jauh dari pusat kota Vientiane. Lebih tepatnya di perbatasan antara Laos dan Thailand. Buddha Park menyuguhkan panorama patung-patung serta ukiran batu estetik. Dulunya, baik patung maupun sejumlah ukiran di sana sudah ada sejak tahun 1958.

Pha that Luang

Image source: instagram.com/1xhic

Lambang negara Laos sendiri adalah berupa stupa emas Pha That Luang. Pha That Luang sendiri merupakan tempat suci yang begitu populer di Laos. Konon katanya pada stupa emas di sana ada sebuah rongga, tempat menyimpan patung budha dari batu dan logam mulia.

Hanya saja, lo hanya bisa masuk sampai depan gerbang pertama Pha That Luang saja. Meskipun begitu, stupa emas masih dapat lo lihat dengan jelas dari luar pagar kok.

Kuang Si Waterfall

Image source: instagram.com/world_walkerz

Mau mencari destinasi wisata di laos dengan tema alam? Lo datang saja ke Kuang Si Waterfall ini. Wisata alam berupa air terjun eksotis yang penuh dengan kisah legenda yaitu kisah seorang kakek dengan peliharaannya seekor rusa.

Di sana lo bisa menikmati keindahan air terjun berikut lingkungan sekitarnya yang masih asri. Air terjun Kuang Si sendiri punya ketinggian mencapai 10 meter. Air terjunnya membentuk gradasi warna sehingga dapat memanjakan mata siapa yang melihatnya. Lokasi wisata ini berada di Kota Luang Prabang, Laos.

Phousi Hill

Image source: shutterstock.com/diy13

Masih wisata alam, kali ini ada Phousi Hill atau gunung Phousi. Bagi lo yang sudah mendaki, coba raih puncak gunung ini. Dari ketinggian Phousi Hill, lo bisa melihat keindahan kota Luang Prabang secara lebih jelas. Selain itu, pemandangan cantiknya sungai Mekong pun tak ketinggalan memanjakan mata.

Coba lo naik ke puncak bukitnya. Di sana lo bakal menemukan kuil dengan ukuran tak seberapa besar. Ada stupa dari emas yang bisa lo lihat. Kuil itu nyatanya sudah ada sejak tahun 1804 dan hingga sekarang populer dengan nama That Chomsi.

Jika lo mau mampir kesana, sore hari adalah waktu yang tepat. Lo bisa menyaksikan panorama matahari tenggelam di atas Sungai Mekong yang cantik. Harga tiket masuk Phousi Hill cukup murah, hanya 20.000 kip saja.

Plain of Jars Site

Image source: instagram.com/edaleung

Nama lain destinasi wisata ini adalah dataran guci atau kendi. Hal yang membuatnya populer dengan nama itu adalah karena di sana penuh dengan ribuan guci batu dengan berbagai ukuran.

Keberadaan guci-guci itu sampai sekarang juga masih misterius. Berikut fungsi dan manfaatnya juga sama sekali belum ada yang mengetahuinya. Pasalnya, belum ada yang menemukan petunjuk atau stupa yang dapat menjadi petunjuk di sekitarnya. Lokasi Plain Of Jars sendiri ada di Xiang Di, Laos.

Vientiane Night Market

Lo bakal menyesal jika tak mampir ke Vientiane Night Market atau Pasar Malam Vientiane saat datang ke Laos. Lokasinya ada di sepanjang sungai Mekong. Berupa kios-kios beratap merah yang berjejer panjang. Barang-barang yang bisa lo beli juga cukup variatif.

Mulai dari kerajinan tangan, pakaian, barang elektronik, dan masih banyak lagi. Jika lo mau kesana, pastikan datang saat jam 17.00 karena saat itu pasar malam sudah mulai buka.

Itu dia tadi beberapa destinasi wisata di Laos yang paling populer. Jika ada rencana pergi ke negara sejuta gajah tersebut, pastikan mampir ke tempat-tempat menarik di atas.

PERSONAL ARTICLE

ARTICLE TERKINI

Tags:

#Beginner #Solo Travelling #Urban Places #Trending

Source:https://www.nativeindonesia.com/tempat-wisata-di-laos/

0 Comments

Comment
Other Related Article
image article
Places & Gears

Rekomendasi Kafe Hits di Makassar, Nyaman dan Ramah di Kantong

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Sensasi Menyelam di Danau Satonda NTB, Danau Unik dengan Air Asin bak Lautan

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Explore Jambi, Ini Rekomendasi Gunung yang Bisa Lo Daki

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Rekomendasi Museum di Solo, Ada yang Usianya Lebih dari 1 Abad!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Healing di Ketep Pass Magelang, Bisa Lihat Pemandangan Deretan Gunung di Jawa Tengah

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Rekomendasi Kafe Hits di Manado, Ada yang Berkonsep Pantai hingga Urban Garden

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Rekomendasi Gunung di Jawa Barat yang Cocok buat Pendaki Pemula

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Main ke Lokananta di Solo, Pusatnya Anak Musik Indonesia Sejak Zaman Dulu

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Rekomendasi Wisata Alam di Selo Boyolali, Bisa Nikmati Pemandangan Gunung Merapi

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Traveling ke Makassar, Ini Destinasi Wisata Kuliner yang Bisa Lo Kunjungi

Read to Get 5 Point
image arrow
1 /