Close burger icon

HELLO THERE, SUPER USER !

Please Insert the correct Name
Please Select the gender
Please Insert the correct Phone Number
Please Insert the correct User ID
show password icon
  • circle icon icon check Contain at least one Uppercase
  • circle icon icon check Contain at least two Numbers
  • circle icon icon check Contain 8 Alphanumeric
Please Insert the correct Email Address
show password icon
Please Insert the correct Email Address

By pressing Register you accept our privacy policy and confirm that you are over 18 years old.

WELCOME SUPER USER

We Have send you an Email to activate your account Please Check your email inbox and spam folder, copy the activation code, then Insert the code here:

Your account has been successfully activated. Please check your profile or go back home

Reset Password

Please choose one of our links :

Trent Alexander-Arnold

Jermaine Pennant menganggap Liverpool tidak akan mengalami dampak besar jika ditinggal Trent Alexander-Arnold ke Real Madrid.

 

Liverpool akan baik-baik saja tanpa Trent Alexander-Arnold.

 

Seperti diketahui, Alexander-Arnold adalah satu dari tiga pemain The Reds yang tengah berada di akhir masa kontraknya. Dan pada bulan Januari ini sudah bebas untuk mengikat diri dalam pra-kontrak dengan klub lain.

 

Di antara ketiga pemain tersebut, Virgil van Dijk memiliki kans paling besar untuk bertahan. Mohamed Salah masih dalam kebimbangan dan Alexander-Arnold, diyakini banyak orang, tidak akan bertahan lebih dari bulan Juni mendatang.

 

Salah satu sosok yang memiliki keyakinan tersebut adalah Pennant. “Virgil akan diselesaikan pertama. Salah, 70 persen menandatangani perpanjangan kontrak setahun. Dan saya pikir Trent sudah pasti akan ke Real Madrid di musim panas,” katanya kepada Sports Mole.

 

Pennant kemudian melanjutkan komentarnya soal Alexander-Arnold. Ia meyakini kalau Liverpool akan baik-baik saja kalau kehilangan sang bek sayap, tanpa berusaha untuk mengkerdilkan kualitasnya sebagai pengirim umpan terukur.

 

“Saya pikir mereka mungkin mampu kehilangan Trent, sejujurnya. Apa yang dia berikan kepada anda saat menyerang terkadang benar-benar luar biasa - umpannya, kreativitasnya saat menguasai bola,” lanjut Pennant.

 

“Tapi kalau anda melihat aspek bertahan, dia mungkin bukan bek terbaik di klub untuk posisi tersebut. Conor Bradley bisa jadi salah satu bek yang terbaik saat ini. Tapi apa yang Trent berikan saat ke depan bisa menutupi kelemahannya saat bertahan.”

 

“Jadi, mungkin akan akan bilang Trent, anda akan senang kalau dia pergi. Virgil tak tergantikan, tidak ada pemain pada posisi itu dalam tim yang bisa melakukan apa yang dia bisa lakukan. Dalam bertahan, dia benar-benar seperti batu.”

 

“Dan sudah jelas Mo Salah, kemampuan menyerangnya luar biasa. Pemain yang telah direkrut, mereka mengerikan. Tapi dalam delapan tahun terakhir, dia menjadi top skor setiap musimnya. Itu, lagi-lagi, sulit untuk diperdebatkan.”

 

“Jadi buat saya, urutannya adalah Virgil, kemudian Mo [Salah], dan kemudian Trent,” pungkasnya.

 

(Sports Mole)

ARTICLE TERKINI

Author : Admin Soccer

Article Date : 22/01/2025

Article Category : Player & Club Of The Week

Tags:

#Soccer #Update Liga #Liga Internasional #Berita Bola #Industri Sepakbola #Premier League

30 Comments

Comment
fahri Ardiansyah

fahri Ardiansyah

23/01/2025 at 01:32 AM

Salah satu aset berharga dalam team
adji Noor

adji Noor

23/01/2025 at 08:03 AM

bener sih
SUSILO UTOMO

SUSILO UTOMO

23/01/2025 at 08:16 AM

Pennant kemudian melanjutkan komentarnya soal Alexander-Arnold. Ia meyakini kalau Liverpool akan baik-baik saja kalau kehilangan sang bek sayap, tanpa berusaha untuk mengkerdilkan kualitasnya sebagai pengirim umpan terukur.
Topik Hidayat

Topik Hidayat

23/01/2025 at 08:31 AM

Tim d sii
DENNY ADHY NUGROHO

DENNY ADHY NUGROHO

23/01/2025 at 09:56 AM

“Saya pikir mereka mungkin mampu kehilangan Trent, sejujurnya. Apa yang dia berikan kepada anda saat menyerang terkadang benar-benar luar biasa - umpannya, kreativitasnya saat menguasai bola,” lanjut Pennant.
SEPTIAN DWI NUGROHO

SEPTIAN DWI NUGROHO

23/01/2025 at 10:19 AM

Liverpool Akan Baik-baik Saja Kalau Ditinggal Trent Alexander-Arnold, Ini Alasannya
DEVI TRI HANDOKO

DEVI TRI HANDOKO

23/01/2025 at 10:35 AM

Liverpool Akan Baik-baik Saja Kalau Ditinggal Trent Alexander-Arnold, Ini Alasannya
AKHMAT KHUDDORI

AKHMAT KHUDDORI

23/01/2025 at 14:39 PM

Liverpool Akan Baik-baik Saja Kalau Ditinggal Trent Alexander-ArnoldLiverpool Akan Baik-baik Saja Kalau Ditinggal Trent Alexander-Arnold, Ini Alasannya, Ini Alasannya
Garindratama Harashta

Garindratama Harashta

23/01/2025 at 16:03 PM

goww ah mantap
SRI YAYA ASTUTI

SRI YAYA ASTUTI

23/01/2025 at 16:50 PM

“Tapi kalau anda melihat aspek bertahan, dia mungkin bukan bek terbaik di klub untuk posisi tersebut. Conor Bradley bisa jadi salah satu bek yang terbaik saat ini. Tapi apa yang Trent berikan saat ke depan bisa menutupi kelemahannya saat bertahan.”
RAHARDJO TEONOVI

RAHARDJO TEONOVI

23/01/2025 at 17:47 PM

Liverpool Akan Baik-baik Saja Kalau Ditinggal Trent Alexander-Arnold, Ini Alasannya
AGUSTIN DWI CHRISTANTI

AGUSTIN DWI CHRISTANTI

23/01/2025 at 18:05 PM

Liverpool Akan Baik-baik Saja Kalau Ditinggal Trent Alexander-Arnold, Ini Alasannya
Indra Desanri

Indra Desanri

23/01/2025 at 20:08 PM

mantap
Moy Indobarca Solo

Moy Indobarca Solo

23/01/2025 at 20:17 PM

Mantab
Inge Regita Cahyani

Inge Regita Cahyani

23/01/2025 at 21:36 PM

T
John TSH

John TSH

23/01/2025 at 21:56 PM

cari gantinya
Angga Rino

Angga Rino

23/01/2025 at 22:32 PM

baik baik saja
Radhitya Rustam

Radhitya Rustam

23/01/2025 at 22:57 PM

tetap semangat
Garindratama Harashta

Garindratama Harashta

24/01/2025 at 10:27 AM

woww mantap
Agung Sutrisno

Agung Sutrisno

24/01/2025 at 14:39 PM

top skor setiap musimnya.
SARI ASTUTI

SARI ASTUTI

24/01/2025 at 15:12 PM

Liverpool Akan Baik-baik Saja Kalau Ditinggal Trent Alexander-Arnold, Ini Alasannya
SUROSO ROBERTUS

SUROSO ROBERTUS

24/01/2025 at 16:00 PM

Liverpool Akan Baik-baik Saja Kalau Ditinggal Trent Alexander-Arnold, Ini Alasannya
Rahadjo Teonovi

Rahadjo Teonovi

24/01/2025 at 17:08 PM

Salah satu aset berharga dalam team.
Ricko Pratama Putra

Ricko Pratama Putra

26/01/2025 at 22:14 PM

Nice Info
Luthfi Purnama Guna Wibawa

Luthfi Purnama Guna Wibawa

27/01/2025 at 21:34 PM

Tanpa TAA, liverpool stabil
Muhammad Jodi Indra

Muhammad Jodi Indra

28/01/2025 at 14:30 PM

Mantap
Rahadjo Teonovi

Rahadjo Teonovi

28/01/2025 at 22:29 PM

nice info gan
Smard man

Smard man

01/02/2025 at 13:50 PM

Liverpool Akan Baik-baik Saja
Julia Margaret

Julia Margaret

12/02/2025 at 23:00 PM

kemampuan menyerangnya luar biasa.
Nicolas Filbert

Nicolas Filbert

13/02/2025 at 21:47 PM

Virgil van Dijk memiliki kans paling besar untuk bertaha
Other Related Article
image article
Player & Club Of The Week

Dari Hero Menjadi Zero, Ada Apa dengan Mason Greenwood di Marseille?

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Perpanjang Kontrak di Liverpool, Mo Salah: Semoga Bisa Sampai 10 Tahun!

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Gol Solo Kenan Yildiz Sukses Bikin Juventus Berubah Pikiran

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Marcus Rashford Tampil Lebih Baik Sejak Tinggalkan Manchester United

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Kejutan! Thomas Muller Akan Meninggalkan Bayern Munchen!

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Cristiano Ronaldo Selalu Siap Buat Dipinggirkan Timnas Portugal

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Jesse Lingard Cerita Soal ‘Aturan Rooney’ Waktu Masih Main di Man United

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Cerita Frank Ribery yang Hampir Diamputasi Karena Cedera: Kaki Saya Infeksi

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Perihal Masa Depannya di Liverpool, Virgil Van Dijk: Tidak Perlu Panik!

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Player & Club Of The Week

Mikel Arteta Berencana Sulap Wonderkid Arsenal Ini Dari Bek Jadi Gelandang!

Read to Get 5 Points
image arrow
1 /

Daftar dan Dapatkan Point Reward dari Superlive