Apapun kegiatan lo yang memicu adrenalin, percaya nggak percaya, itu justru kegiatan yang menyehatkan bro. Kegiatan yang lo akan atau sudah lo ambil ini bisa memperkuat otot-otot, melatih saraf, dan jadi semakin siap menghadapi tantangan-tantangan sehari-hari.
Kegiatannya bebas, tinggal pilih, mau naik gunung, panjat tebing, menyelam, arung jeram di sungai arus deras, flying fox, dan masih banyak lagi. Kegiatan adrenalin ini umumnya dilakukan di alam supaya bisa lebih banyak menghidup udara super segar.
[bacajuga url=63054]
Yang perlu diketahui adalah bahwa orang yang jarang bertemu dengan tantangan akan lebih cepat mudah menyerah dan selalu merasa nggak pernah sanggup. Dan sebelum memulai kegiatan adrenalin, lebih baik lo kenalin dulu kemampuan diri lo sendiri ya bro. Jangan tiba-tiba main selancar di lautan lepas kalau ternyata lo belum ngerti cara main selancar. Intinya gali kemampuan lo dan tentuin jenis kegiatan adrenalin apa yang cocok buat lo.
Via extremeina.com
Tujuan kegiatan adrenalin ini nggak bisa dipungkiri, nggak lain nggak bukan adalah untuk senang-senang atau sekedar melepas jenuh. So, persiapkan dengan baik, utamakan faktor keamanan dan keselamatan diri lo.
Gimana bro? Udah siap memacu adrenalin?
Featured Image : sites.psu.edu
Referensi Artikel : travel.detik.com
ARTICLE TERKINI
1
Metal Tapi Ngepop ala Bongabonga: “Eksodus Menuju Venus”
2
SADIS! Prediksi Duel Submission Paling Brutal di UFC 2025. de Ridder vs Allen, Siapa yang Bakal Tap Out Duluan?
3
Main di Kandang Sendiri, Oliveira Punya Senjata Rahasia Lawan Gamrot. Ini Dia Bocoran Strateginya!
4
Masihkah Timnas Indonesia Punya Peluang untuk ke Piala Dunia 2026?
5
For A While X Elienmen Resmi Rilis Lyric Video “Frekuensi Dari Langit”
Article Category : Wilderness
Article Date : 13/07/2017
0 Comments
Other Related Article
1
/
10
Daftar dan Dapatkan Point Reward dari Superlive
Please choose one of our links :