Close burger icon

HELLO THERE, SUPER USER !

Please Insert the correct Name
Please Select the gender
Please Insert the correct Phone Number
Please Insert the correct User ID
show password icon
  • circle icon icon check Contain at least one Uppercase
  • circle icon icon check Contain at least two Numbers
  • circle icon icon check Contain 8 Alphanumeric
Please Insert the correct Email Address
show password icon
Please Insert the correct Email Address

By pressing Register you accept our privacy policy and confirm that you are over 18 years old.

WELCOME SUPER USER

We Have send you an Email to activate your account Please Check your email inbox and spam folder, copy the activation code, then Insert the code here:

Your account has been successfully activated. Please check your profile or go back home

Reset Password

Please choose one of our links :

Menguasai Kemampuan Navigasi Darat Buat Pendaki Gunung

Author :

Article Date : 05/10/2020

Article Category : Tips

Para pendaki dan petualang selayaknya mampu menjaga keselamatan diri saat melakukan pendakian dan perjalanan. Tentunya kemampuan membaca peta dan kompas menjadi salah satu survival tips yang penting karena sudah menjadi kebutuhan. Survival tips sendiri erat kaitannya dengan Navigasi Darat.

Apa sih sebenarnya navigasi darat itu? Navigasi darat bisa dikatakan kumpulan kemampuan teknis yang berbeda dari beberapa peralatan. Kemampuan teknis apa aja? Berikut ini beberapa hal yang harus diketahui, bro.

[readalso url=22189]

Kemampuan dalam Memahami Konsep Dasar Peta

Image source: unsplash.com/@dmjdenise

Sebagai petualang sejati, tentu wajib memahami unsur-unsur peta sehingga dapat membedakan antara peta dan denah, bro.

Selain itu juga harus belajar tentang konsep berbagai jenis peta, bukan hanya sekadar menghafal. Dengan demikian, bila menemui peta jenis apapun dan skala berapapun nggak akan bingung.

Kemampuan Membaca Peta

Image source: unsplash.com/@anniespratt

Setelah memahami konsep dasar peta, survival tips selanjutnya yang perlu dipelajari adalah membaca peta. Sebagai contoh Peta RBI (Rupa Bumi Indonesia) terdiri dari berbagai layer informasi seperti perairan, topografi, hidrografi, transportasi, batas wilayah, pemakaian lahan, bangunan dan fasilitas umum dengan karakteristik masing-masing.

Kemampuan Membaca Koordinat Peta

Image source: unsplash.com/@betagamma

Keterampilan membaca peta ini termasuk sulit dan bisa dilakukan dengan bermacam cara dengan kelebihan dan kekurangan masing-masing, bro. Antara lain dengan menggunakan penggaris atau protaktor.

Kemampuan Memperkirakan Arah

Image source: unsplash.com/@anastasia_p

Kemampuan ini terdiri dari dua jenis, yaitu menentukan arah pada peta dan arah di lapangan menggunakan konsep sudut azimuth dan back azimuth. Untuk itu lo harus memahami cara menentukan azimuth pada peta menggunakan busur dan azimuth di lapangan memakai kompas. Selain itu juga harus dapat bergerak kea rah sudut tertentu secara tepat.

[readalso url=21499]

Kemampuan Memperkirakan Jarak

Jarak ini terkait dengan jarak horizontal dan diagonal yang harus ditempuh dalam sebuah perjalanan. Selanjutnya jarak ini digunakan untuk menghitung waktu tempuh dan perbekalan yang diperlukan.

Kemampuan Memperkirakan Posisi

Terdapat dua jenis cara memperkirakan posisi, yaitu posisi tempat lo berada dan posisi objek lain pada peta. Nah, lo dapat memperkirakan posisi ini dari hasil perhitungan jarak dan arah.

Kemampuan Navigasi Menggunakan Kompas

Adapun teknik navigasi dengan menggunakan kompas yang perlu diketahui. Teknik kompas tanpa peta ini diperlukan saat lo sedang berada di alam terbuka serta nggak mengetahui sedang berada di mana.

Namun, lo bisa menggunakan sungai, jalan kecil, atau trekking yang bisa dikenali agar bisa mengambil arah yang benar. Kompas ini bisa digunakan dengan ditempelkan pada peta atau pada ibu jari.

Mempelajari teknik navigasi menggunakan kompas nggak terlalu sulit. Pertama kali lo harus memahami arah utara, selatan, barat, dan timur. Sudut utara menjadi arah yang penting, karena menjadi acuan utama yang ditunjukkan melalui jarum merah.

Di bagian rumah kompas terdapat skala angka 0 – 360 serta huruf N, S, W, E yang merupakan petunjuk arah. Yang penting untuk dipelajari adalah cara mengambil arah yang benar sesuai dengan arah yang ditunjukkan jarum kompas. Pastikan nggak ada benda yang mengandung besi di dekat kompas karena dapat mengganggu pergerakan jarum kompas.

Nah, itulah beberapa survival tips bagi para pendaki dalam menguasai kemampuan navigasi darat. Untuk menghindari salah arah, sebaiknya selalu bawa peta dan kompas saat bertualang atau mendaki gunung ya, bro.

 

Source: https://akasakaoutdoor.co.id/blogs/aks-tips/ini-cara-membaca-peta-dan-kompas-bagi-survival-tips-para-pendaki

ARTICLE TERKINI

Tags:

#Beginner #Extreme #solo-traveling

0 Comments

Comment
Other Related Article
image article
Tips

5 Kesalahan Ketika Traveling Pakai Kendaraan Pribadi

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

Ini Dia Penyebab dan Cara Mengatasi Serangan Panik Saat Naik Gunung

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

Tips Memasak di Gunung yang Mudah untuk Dipraktikkan, Ketahui!

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

Ketahui Teknik Memanjat Bagi Pemula dan Tips Memilih Sepatu Climbing

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

5 Tips untuk Memaksimalkan Medsos Bisnis Lo, Biar Makin Cuan!

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

5 Cara Mengobati Gigitan Tawon yang Ampuh, Pendaki Harus Tahu!

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

Begini Cara Membuat Simpul Mati yang Bikin Tenda Kokoh

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

Mengenal Buddy System, Teman Pendakian yang Bukan Sekadar Teman

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

5 Tips Bertahan Hidup saat Terdampar di Pulau Terpencil, Perbesar Peluang Selamat!

Read to Get 5 Points
image arrow
image article
Tips

Begini Tips Supaya Tenda Lo Aman Meski Kena Badai, Jangan Sampai Kebanjiran!

Read to Get 5 Points
image arrow
1 /