Close burger icon

HELLO THERE, SUPER USER !

Please Insert the correct Name
Please Select the gender
Please Insert the correct Phone Number
Please Insert the correct User ID
show password icon
  • circle icon icon check Contain at least one Uppercase
  • circle icon icon check Contain at least two Numbers
  • circle icon icon check Contain 8 Alphanumeric
Please Insert the correct Email Address
show password icon
Please Insert the correct Email Address

By pressing Register you accept our privacy policy and confirm that you are over 18 years old.

WELCOME SUPER USER

We Have send you an Email to activate your account Please Check your email inbox and spam folder, copy the activation code, then Insert the code here:

Your account has been successfully activated. Please check your profile or go back home

Reset Password

Please choose one of our links :

Timnas Valorant Kena Kecurangan di SEA Games, Tapi Emas Tetap di Tangan!

Author : Admin Challenge

Article Date : 16/05/2023

Article Category : E-sport

 

Superfriends, Valorant adalah sebuah game tembak-menembak taktis yang dikembangkan dan diterbitkan oleh Riot Games. Game ini dirilis pada tahun 2020 dan dapat dimainkan secara gratis di PC. Nah, dalam game ini, pemain bergabung dalam tim 5 orang dan memilih karakter dengan kemampuan unik yang dapat digunakan untuk membantu tim dalam memenangkan pertandingan. Setiap karakter memiliki peran yang berbeda, seperti pemanah, pengendali area, atau penyembunyi, dan pemain harus memilih karakter yang sesuai dengan gaya permainannya.

Pemain harus mengumpulkan uang dalam permainan untuk membeli senjata dan peralatan yang diperlukan untuk membantu tim dalam memenangkan ronde. Tujuan utama dalam game ini adalah untuk menyelesaikan tujuan misi atau mengalahkan tim lawan dalam pertempuran.

Valorant memerlukan keterampilan, taktik, dan kerja sama tim yang baik untuk berhasil. Game ini memiliki grafik yang menarik dan gameplay yang intens, membuatnya menjadi salah satu game tembak-menembak paling populer di dunia. Apalagi, Valorant ini punya tipikal khas game FPS banget, yaitu nggak perlu punya PC dengan spek tinggi buat memainkannya dengan nyaman. So, dengan PC kentang yang lo punya, lo tetap bisa main Valorant dengan baik, asal lo bisa kompromi aja dengan setting graphic rata kiri atau all set low.

Nah, game yang sudah berusia lebih dari 3 tahun ini, kini akhirnya dipertandingkan di salah satu pesta olahraga terbesar se Asia Tenggara, yakni SEA Games, dan kali ini yang berkesempatan untuk menjadi tuan rumah penyelenggara adalah Kamboja. Indonesia pun nggak kalah ketinggalan buat mengirimkan kontingen Valorant, ke pesta olahraga terbesar se Asia Tenggara tersebut, dengan tentunnya, medali emas adalah target utama dari timnas Valorant Indonesia.

Source: Bola.com

 

Nah, atlet-atlet Indonesia yang terpilih untuk berjuang dalam membawa nama Bangsa Indonesia ini, diantaranya ada, Agil Baskoro, BTR Frostmind, BTR Sayoo, BTR Morea, BTR NcSlasher, Iqbal Mauldhan, AE Delb, AE Kush, Asteris KK6, dan juga EE Yourevlr.

Indonesia sendiri dengan gagahnya, bisa tembus ke fase final, untuk bertarung melawan timnas Singapura, dalam perebutan medali emas SEA Games, dari cabang Valorant ini. Tapi, ada kejadian unik nih, Superfriends. Dalam pertandingan final yang berlangsung kurang menyenangkan bagi timnas Indonesia tersebut, ternyata terjadi penyalahgunaan bug, yang dimanfaatkan oleh timnas Singapura.

Bug yang dimaksud adalah, bocornya point of view, dimana para pemain Singapura, bisa langsung melihat semua pergerakan in-game dari para pemain timnas Indonesia. Akhirnya dengan memanfaatkan kecurangan bug tersebut, pertandingan pun kurang berjalan menyenangkan bagi timnas Indonesia, dimana akhirnya, timnas Indonesia pun memutuskan mundur dari cabor Valorant.

Drama final nggak berhenti disitu aja nih, Superfriends. Setelah keputusan timnas Indonesia untuk mundur dari cabor Valorant, dan menuai protes keras dari berbagai pihak, musyawarah pun dilakukan untuk mencari jalan keluar dari permasalahan penggunaan bug abuse ini.

Jujur gue pribadi sumpah gemes banget! Masa di turnamen sebesar ini masih pake bug abuse kayak gitu? Nggak malu sama yang nonton? Mana si musyawarahnya lama banget lagi, bawaannya jadi deg-degan! Setelah sempet drama gara-gara Singapura ngelakuin bug abuse, akhirnya diputuskan bahwa Indonesia dan Singapura bakal dapet medali emas sebagai jalan keluar bagi kedua belah pihak.

Keren kalian semua para punggawa Indonesia! Gairah lo buat menjunjung tinggi sportivitas dan keadilan emang gak ada matinya! Kudos to you all!

 

PERSONAL ARTICLE

ARTICLE TERKINI

Tags:

#E-Sport

Source:https://www.liputan6.com/tekno/read/5283302/timnas-valorant-indonesia-raih-medali-emas-sea-games-2023-usai-drama-bug-cypher-singapura#:~:text=Liputan6.com%2C%20Jakarta%20%2D%20Usai,Indonesia%20dari%20cabang%20olahraga%20esports.

0 Comments

Comment
Other Related Article
image article
E-sport

Siapa Bilang Gaming Gak Ada Gunanya? No! Gaming is Art!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

Si Juara Bertahan, Berhasil Bertahan! PRMI Jakarta Juara Super Esports Series FIFA 2023 Final Regional Jakarta

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

Sang Juara Jakarta Super Esports Series FIFA 2023 Final Regional Jakarta Ditentukan Hari Ini, Lo Harus Jadi Saksinya!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

Jakarta Panas? Group Stage Super Esports Series FIFA 2023 Final Regional Jakarta Lebih Panas!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

Ibukota Siap Hujan Gol! Sini Ke Super Esports Series FIFA 2023 Final Regional Jakarta

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

Super Esports Series FIFA 2023 Final Regional Jakarta Sebentar lagi, dan masih dengan prize pool 350 jt!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

4 Rekor Gaming Dunia Yang Sulit Dipecahkan!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

Juara Super Esports Series FIFA 2023 Final Regional Surabaya Berasal Dari Pulau Sulawesi, Congrats FCBFI Makassar!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

Juara Super Esports Series FIFA 2023 Final Regional Surabaya Akan Lahir Hari Ini, Ayo Datang dan Jadi Saksinya!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
E-sport

It’s Done, Group Stage SES FIFA 2023 Final Regional Surabaya! Besok Penentuan Sang Juara Surabaya!

Read to Get 5 Point
image arrow
1 /