Close burger icon

HELLO THERE, SUPER USER !

Please Insert the correct Name
Please Select the gender
Please Insert the correct Phone Number
Please Insert the correct User ID
show password icon
  • circle icon icon check Contain at least one Uppercase
  • circle icon icon check Contain at least two Numbers
  • circle icon icon check Contain 8 Alphanumeric
Please Insert the correct Email Address
show password icon
Please Insert the correct Email Address

By pressing Register you accept our privacy policy and confirm that you are over 18 years old.

WELCOME SUPER USER

We Have send you an Email to activate your account Please Check your email inbox and spam folder, copy the activation code, then Insert the code here:

Your account has been successfully activated. Please check your profile or go back home

Reset Password

Please choose one of our links :

Kota Tua Semarang. Image: WIkipedia

Author : Admin Adventure

Article Date : 24/01/2024

Article Category : Places & Gears

Kalau ngomongin soal kota tua, beberapa orang mungkin bakal langsung kepikiran sama Kota Tua Jakarta.

 

Destinasi wisata ikonik di ibu kota ini merupakan pusat Batavia Lama yang terdiri dari beberapa bangunan peninggalan era kolonial. Bangunan tersebut akhirnya dialihfungsikan menjadi museum, salah satunya Museum Fatahillah atau Museum Sejarah Jakarta.

 

Namun, nggak cuma Jakarta aja yang punya kawasan kota tua, Cuy. Beberapa kota di Indonesia juga punya kawasan yang sama dan dijadikan sebagai tempat wisata. Di mana aja itu? Simak selengkapnya berikut ini, Superfriends.

 

Jalan Braga, Bandung

Jalan Braga
Image: Wikipedia

Jalan yang satu ini pasti nggak lo lewatkan kalau lagi main ke Bandung. Yup, apa lagi kalau bukan Jalan Braga. Ternyata, nama jalan tersebut cukup terkenal sejak masa pemerintahan Hindia Belanda dan masih dipertahankan sampai saat ini. Di sisi kanan dan kiri jalan, terdapat deretan bangunan bergaya klasik yang tata letaknya mengikuti gaya Eropa era 1920 – 1940an.

 

Beberapa bangunan tersebut kini disulap jadi kafe dan restoran kekinian. Namun, ada juga yang masih mempertahankan arsitektur aslinya, salah satunya Gedung Merdeka atau Gedung Asia Afrika.

 

Kota Tua Surabaya

Kota Tua Surabaya
Image: Google Maps/A A

Di sebelah utara Surabaya, terdapat kawsan kota tua di sepanjang Jalan Karet dan Jembatan Merah. Pada zaman dulu, kawasan tersebut digunakan sebagai pusat ekonomi dan pemerintahan. Karena ada banyak bangunan bernilai seni dan sejarah, kawasan tersebut pun ditetapkan sebagai cagar budaya pada 10 November 2018. Pemerintah Kota Surabaya juga bakal menata ulang kawasan tersebut dan membangun branding Suroboyo Kutho Lawas buat tempat tersebut.

 

Kota Lama Semarang

Kota Lama Semarang
Image: Wikipedia

Jalan-jalan ke Semarang kurang afdol rasanya kalau nggak mampir ke kawasan kota lamanya. Pada masa pemerintahan Hindia Belanda, kawasan tersebut jadi pusat pemerintahan dan perdagangan. Kawasan tersebut ini jadi cagar budaya yang terdiri dari gedung tua bernilai sejarah. Beberapa bangunannya pun disulap jadi destinasi wisata, seperti Gereja Blenduk, Semarang Contemporary Art Gallery, Spiegel Bar and Bistro, dan lain sebagainya.

 

Padang Lama

Padang Lama
Image: Wikipedia

Nggak cuma di Pulau Jawa, kawasan kota tua juga ada di Sumatera, lho. Salah satunya di Padang, Sumatera Barat. Kawasan bernama Padang Lama tersebut merupakan kawasan cagar budaya yang ada di sepanjang Sungai Batang Arau. Dulunya, kawasan tersebut jadi salah satu jalur rempah di Nusantara dan pusat perdagangan VOC pada tahun 1663.

 

Selain itu, terdapat Pelabuhan Muara yang merupakan pelabuhan tertua di Sumatera Barat yang aktif sejak abad ke-17. Pelabuhan tersebut jadi gerbang untuk menuju Mentawai.

 

Jalan Sekanak, Palembang

Jalan Sekanak Palembang
Image: Google Maps/Datuk Kalu

Palembang merupakan kota tertua di Indonesia yang usianya 1.340 tahun. Sebagai kota tertua, udah pasti ibu kota Sumatera Selatan ini punya kawasan kota tua, dong. Kawasan tersebut berada di Jalan Sekanak.

 

Dulunya, jalan tersebut merupakan kediaman bangsawan Palembang yang punya hubungan erat sama Sultan Mahmud Badaruddin II. Jalan Sekanak pun jadi pusat perdagangan dan perekonomian kala itu. Namun, sejak masa Kesultanan Palembang Darussalam berakhir, sebaginya bangsawan pun mulai pindah dari kawasan tersebut.

 

Itu tadi beberapa kawasan kota tua di Indonesia. Tertarik mampir ke mana nih, Superfriends? (arpd)

PERSONAL ARTICLE

ARTICLE TERKINI

Tags:

#urban traveling #Urban Places #Destinasi Wisata

Source:Kompas

0 Comments

Comment
Other Related Article
image article
Places & Gears

Mau Camping, Kenali Dulu Jenis-Jenis Tenda yang Cocok Buatmu!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Misteri Pasar Bubrah Pasar Gaib di Kaki Merapi

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Perbedaan Sepatu Trekking & Sepatu Trail Run

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Magelang, Surga Tersembunyi Bagi Adventurer!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Benda-benda Penting yang Wajib Dibawa Cadangan Saat Mendaki Gunung

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Menjelajahi Pulau Bedil Sensasi Masuk ke Dunia Lain di Banyuwangi

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Tenda Dual Layer vs Single Layer Mana yang Cocok Buat Lo?

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Tips Jitu Menjaga Sepatu Gunung Kesayangan Tetap Awet

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

CURUG CILEAT, CURUG TERMEGAH DI JAWA BARAT

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Places & Gears

Ngurtafur Beach Surga Tersembunyi di Kepulauan Kei

Read to Get 5 Point
image arrow
1 /