Close burger icon

HELLO THERE, SUPER USER !

Please Insert the correct Name
Please Select the gender
Please Insert the correct Phone Number
Please Insert the correct User ID
show password icon
  • circle icon icon check Contain at least one Uppercase
  • circle icon icon check Contain at least two Numbers
  • circle icon icon check Contain 8 Alphanumeric
Please Insert the correct Email Address
show password icon
Please Insert the correct Email Address

By pressing Register you accept our privacy policy and confirm that you are over 18 years old.

WELCOME SUPER USER

We Have send you an Email to activate your account Please Check your email inbox and spam folder, copy the activation code, then Insert the code here:

Your account has been successfully activated. Please check your profile or go back home

Reset Password

Please choose one of our links :

baterai cadangan kamera

Author : Admin Adventure

Article Date : 07/08/2022

Article Category : Tips

Membawa baterai cadangan kamera akan sangat berguna ketika harus berburu gambar seharian penuh, sehingga fotografer gak akan kehilangan momen. Apalagi ada fotografer yang sampai harus bermalam di alam demi mendapatkan momen terbaik, seperti matahari terbit atau tenggelam. 

Tanpa persiapan yang matang, seperti menyiapkan baterai cadangan kamera, momen semacam itu bisa saja terlewatkan. Selain itu, berikut ini alasan mengapa mempersiapkan baterai cadangan kamera itu penting.

1. Bisa memotret lebih banyak foto 

Image source: 

Dengan adanya baterai cadangan, tentunya jumlah foto yang lo potret akan jauh lebih banyak. Meskipun gak semua foto akan digunakan, tentunya hal tersebut bisa lebih banyak menyimpan pilihan nantinya, kan?

Hal ini jelas sangat penting, apalagi buat lo yang suka jalan-jalan sambil motret. Baterai cadangan sangat diperlukan untuk menangkap momen yang lebih banyak dan lebih baik.

2. Menjaga pikiran dari stres saat memotret 

Image source: 

Buat para fotografer, bekerja dalam perasaan was-was pastinya sangat mengganggu. Apalagi jika hal yang mengganggu itu adalah baterai. Menerka-nerka kapan baterainya habis, sementara tugas masih lumayan banyak.

Hasilnya, foto pun gak gak akan fokus dan momen terlewat karena baterai habis duluan. Dengan menyiapkan baterai kamera cadangan, tentu rasa was-was itu akan berkurang dan memotret bisa nyaman, serta pekerjaan pun jadi lebih lancar.

3. Jaga-jaga jika baterai tiba-tiba gak bisa digunakan

Image source: 

Gak ada yang tahu kapan baterai tiba-tiba gak bisa digunakan atau malah rusak. Mungkin juga, pada saat akan memotret lo justru lupa charge baterai kamera. Oleh karenanya, membawa baterai cadangan kamera itu penting.

Tanpa baterai cadangan kamera, banyak momen bisa terbuang sia-sia sehingga lo harus pulang dengan tangan hampa. Sebaliknya, dengan mempersiapkan baterai cadangan tentunya semua hal tersebut gak akan terjadi.

4. Bisa lebih banyak mendapatkan momen berharga 

Image source: 

Kalau lo masih berpikir masalah dari baterai kamera cadangan adalah biaya, mari melihat sudut pandang lain. Harga dari sebuah baterai kamera cadangan jauh lebih kecil dibanding momen-momen yang terlewat gara-gara baterai kamera habis.

Jangan lupakan juga pengorbanan waktu saat menunggu baterai selesai di-charge untuk bisa memotret lagi. Dengan adanya baterai kamera cadangan, tentu semuanya akan jadi lebih efisien.

5. Pembaruan baterai agar lebih optimal 

Sama seperti manusia, baterai juga memiliki usia. Semakin tua, kekuatannya pun semakin melemah, meski sebenarnya masih bisa digunakan. Oleh karena itu, daripada menunggu baterai benar-benar gak berfungsi lalu baru beli baterai baru, lebih baik punya baterai cadangan.

Ini karena baterai yang telah lama dipakai gak akan bisa memotret jumlah foto sebanyak saat masih baru dulu. Jadi, gunakanlah baterai cadangan sebagai "bantuan tenaga".

PERSONAL ARTICLE

ARTICLE TERKINI

Tags:

#Tips #Urban Action #Beginner #Solo Travelling

Source:https://review.bukalapak.com/gadget/5-alasan-kenapa-kamu-harus-punya-baterai-kamera-cadangan-1098

0 Comments

Comment
Other Related Article
image article
Tips

5 Kesalahan Ketika Traveling Pakai Kendaraan Pribadi

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

Ini Dia Penyebab dan Cara Mengatasi Serangan Panik Saat Naik Gunung

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

Tips Memasak di Gunung yang Mudah untuk Dipraktikkan, Ketahui!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

Ketahui Teknik Memanjat Bagi Pemula dan Tips Memilih Sepatu Climbing

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

5 Tips untuk Memaksimalkan Medsos Bisnis Lo, Biar Makin Cuan!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

5 Cara Mengobati Gigitan Tawon yang Ampuh, Pendaki Harus Tahu!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

Begini Cara Membuat Simpul Mati yang Bikin Tenda Kokoh

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

Mengenal Buddy System, Teman Pendakian yang Bukan Sekadar Teman

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

5 Tips Bertahan Hidup saat Terdampar di Pulau Terpencil, Perbesar Peluang Selamat!

Read to Get 5 Point
image arrow
image article
Tips

Begini Tips Supaya Tenda Lo Aman Meski Kena Badai, Jangan Sampai Kebanjiran!

Read to Get 5 Point
image arrow
1 /